4. panaskan pan anti lengket dengan api sedang.
5. tuang sedikit adonan lalu angkat pan memutar hingga rata.
6. tunggu timbul sarang/pori, lalu tabur gula tutup sebentar.
7. tabur coklat/kacang/keju/pisang sebagai filling atau isia sesuai selera dan lipat menjadi dua.
Si empunya resep, Faiqoh Aliyatul Himma membagi tips agar Martabak Manis Tipker sukses dibuat tanpa lengket di wajan. "Pastikan benar-benar panas. Oles pan dengan sedikit butter dan dilap kering hingga tak berbekas," urainya. Berani mencoba resepnya?
(Muhammad Saifullah )