(Baca Juga: Ketika Netizen Berfoto ala Model, Keren Enggak Ancur Iya)
Jangan salah, faktanya kemasan pizza juga pernah dibuat berbentuk lingkaran, lho. Pencetusnya, yakni John Harvey, yang membuat kemasan itu pada tahun 2004. Sayangnya, produk yang diberi nama “Presseal” ini justru meredup, lantaran dianggap tidak efektif dan efisien.
Di sisi lain, pada tahun 2010, perusahaan besar Apple juga pernah mematenkan kemasan pizza berbentuk lingkaran. Nah, agar pizza tidak melembek akibat uap panas, kemasan tersebut juga memiliki delapan lubang sebagai ventilasi udara.
(Santi Andriani)