3. Isi Detail Pesanan
Kirimkan kode produk atau screenshot pilihan kamu, lalu cantumkan detail seperti alamat pengiriman, tanggal, jam, dan pesan khusus.
4. Lakukan Pembayaran
Setelah pesanan dikonfirmasi, kamu akan menerima total harga dan nomor rekening. Lakukan pembayaran, kirim bukti, dan pesanan siap diproses.
5. Pengiriman Same Day
Jika kamu pesan sebelum jam cut-off, rangkaian bunga akan diantar di hari yang sama. Driver Athaya akan memastikan bunga sampai dalam kondisi prima.
Proses ini bikin banyak pelanggan setia, karena selain cepat, komunikasi via WhatsApp terasa lebih personal dan mudah diikuti.
Meskipun branding utamanya “Flower Delivery Jakarta”, jangkauan Athaya jauh lebih luas. Mereka melayani pengiriman ke seluruh wilayah Jakarta Barat, Timur, Selatan, Utara, dan Pusat serta kota sekitar seperti Depok, Bekasi, Tangerang, Bogor, hingga Bandung dan Sukabumi.
Keunggulan lainnya, Athaya punya sistem pengiriman yang menyesuaikan ukuran rangkaian. Buket kecil diantar dengan motor untuk efisiensi waktu, sementara standing flower besar menggunakan mobil box agar tetap aman.
- Kualitas Bunga Selalu Segar
Bunga dipetik dan diproses dalam waktu singkat sebelum dirangkai, sehingga kesegarannya terjaga lebih lama.