Kejadian ini menyita perhatian para netizen di linimasa TikTok, membuat banyak warganet yang bergurau menyebut bahwa jamur yang tumbuh di keset tersebut adalah jamur enoki, jenis jamur yang biasa dikonsumsi untuk berbagai hidangan.
“Baru tahu ternyata jamur enoki tumbuh di keset,” canda akun @nata***
“Kak, ambil buat toping seblak,” ujar akun @yvov***
“Malah budidaya jamur,” tulis akun @agi*
“Selamat, Anda telah menumbuhkan jamur enoki di keset,” ucap akun @ridha**
(Rizky Pradita Ananda)