Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tampilan Casual Zendaya di Red Carpet, Langsung Jadi Pusat Perhatian

Martin Bagya Kertiyasa , Jurnalis-Selasa, 12 Maret 2024 |10:03 WIB
Tampilan Casual Zendaya di Red Carpet, Langsung Jadi Pusat Perhatian
Zendaya. (Foto: Instagram)
A
A
A

ARTIS cantik Zendaya unik dan memesona saat berjalan di red carpet Essence Black Women in Hollywood Awards. Berbeda dari biasanya, kali ini dia pun tampil kasual, tapi tetap memukau.

Acara yang diadakan di Academy Museum of Motion Pictures ini pun mengusung Zendaya sebagai bintang Dune, dengan tampilan yang lebih kasual. Meski demikian, dia tetap tampil unik dan elegan.

Zendaya

Dia ini terlihat memadukan boyfriend jeans dengan korset transparan perak, koleksi dari desainer Jean Paul Gaultier Couture Spring Summer 2020. Tampilannya yang santai pun membuatnya jadi pusat perhatian.

Adapun stylish di balik tampilan red carpet Zendaya ini tidak lain adalah Law Roach. Pria tersebut berhasil menyulap busana Zendaya dengan memberikan penghormatan pada penampilan awal di runway Jean Paul Gaultier.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement