Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kenapa Dinamakan Bedugul Bali?

Rahel Pebrini Panjaitan , Jurnalis-Selasa, 21 November 2023 |13:56 WIB
Kenapa Dinamakan Bedugul Bali?
Wisata Bedugul di Bali (Instagram @liburanbali)
A
A
A

BEDUGUL merupakan salah satu destinasi wisata terkenal di Pulau Bali. Daerah yang memiliki ketinggian 1.200 mdpl ini terletak di Kabupaten Tabanan, sekitar 55 km arah utara Denpasar atau sekitar 20 km selatan Singaraja.

Melansir laman Bali Tours Club, Asal nama Bedugul memiliki dua versi. Versi pertama mengatakan bahwa nama tersebut berasal dari gabungan kata ‘Bedug’ dan ‘kul-kul’.

Bedug adalah alat musik khas Muslim, sedangkan kul-kul merupakan kentongan yang digunakan sebagai alat komunikasi tradisional Bali. Dari gabungan kedua kata tersebut, kemudian muncul penamaan Bedugul.

 BACA JUGA:

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement