Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terinspirasi dari Film Animasi, Taman Frozen Pertama di Dunia Segera Dibuka

Rahel Pebrini Panjaitan , Jurnalis-Senin, 30 Oktober 2023 |22:03 WIB
Terinspirasi dari Film Animasi, Taman Frozen Pertama di Dunia Segera Dibuka
World of Frozen atau Taman Frozen di Hong Kong Disneyland. (Foto: Bloomberg via Stuff.co.nz)
A
A
A

Atraksi ini memiliki dua wahana, yaitu perjalananan perahu melintasi negeri ajaib musim dingin yang menampilkan musik dari film, dan roaller coaster bertema kereta luncur, serta wahana restoran yang menyajikan makanan terinspirasi yang dari Nordik.

Di sini, pengunjung juga bisa mengenakan pakaian bermotif rosemaling, menata rambut seperti Elsa, dan mengenakan jubah seperti Anna.

 Ilustrasi

Stuff melaporkan bahwa wahana baru ini merupakan upaya Hong Kong untuk meningkatkan kembali perekonomian yang terpuruk karena isolasi pandemi Covid-19 selama bertahun-tahun.

“Warlaba tercinta ini akan meningkatkan kehadiran global Hong Kong Disneyland,” timpal Michael.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement