Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tips Menyembuhkan Sariawan di Lidah, Dicoba Yuk

Dyah Ratna Meta Novia , Jurnalis-Jum'at, 20 Oktober 2023 |20:02 WIB
 5 Tips Menyembuhkan Sariawan di Lidah, Dicoba Yuk
Sariawan di lidah. (Foto: Freepik)
A
A
A

4. Perbanyak minum air putih

Air putih punya banyak manfaat untuk tubuh. Selain membantu proses pencernaan, mengonsumsi air putih juga bisa mencegah mulut kering.

Anda bisa memilih air mineral alkali dengan kadar pH normal. Air tersebut dapat menetralkan kondisi tubuh yang asam akibat mengonsumsi makanan pedas dan asam.

5. Kompres dengan teh celup

Salah satu cara unik yang dipercaya untuk mengobati sariawan yaitu dengan memanfaatkan teh celup. Daun teh dipercaya mampu melawan peradangan sekaligus menetralkan asam di mulut.

Anda hanya perlu menempelkan teh celup di bagian sariawan dan biarkan selama beberapa menit. Ulangi langkah yang sama setiap hari sampai sariawan hilang.*

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement