"Selain mendengar input & permintaanku, mereka juga sudah secara langsung meminta maaf. Sebagai pelanggan tentunya aku meminta mereka untuk meningkatkan kualitas dan kebersihan produk, supaya aku dan pelanggan yang lain juga merasa aman. Semoga kejadian ini juga gak terulang! 🌻," tulisnya.
Kejadian ini pun sontak membuat netizen ikut miris dan murka. Banyak warganet syok dan ikut kapok dengan salah satu kedai kopi itu.
“OMG gak akan pernah lagi dah beli di sana,” kata akun @ci********
“Jijik banget,” sambung @ba******
“Ya ampun kak serem banget,” tulis akun @sun*******.
(Martin Bagya Kertiyasa)