Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Obat Alami yang Ampuh Menyembuhkan Gigi Berlubang

Tiara Indah Safitri , Jurnalis-Selasa, 22 Agustus 2023 |15:40 WIB
5 Obat Alami yang Ampuh Menyembuhkan Gigi Berlubang
Mengobati gigi berlubang (Foto: Absolute dental)
A
A
A

4. Minum air jahe

Sebagian orang hanya tahu bahwa air jahe dapat meredakan batuk dan tubuh merasa hangat. Namun banyak orang tidak tahu air jahe dapat menyembuhkan gigi berlubang. Air jahe bisa meredakan gigi dari pembengkakan gusi dan menghindari bakteri yang masuk di dalam mulut.

5. Menetesi minyak cengkeh

Menetesi minyak cengkeh adalah salah satu manfaat untuk obat gigi berlubang karena minyak ini dapat menyembuhkan gigi berlubang. Menetesi minyak cengkeh bisa membunuh bakteri dan dapat meredakan gigi berlubang jika radang.

Cara untuk mengobatinya yaitu dengan menetesi gigi berlubang menggunakan kapas. Sebelumnya kapas dituangi dengan minyak cengkeh.

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement