Dokter Kemala menjelaskan peran perawat sangat penting bagi pasien kanker yang sudah masuk dalam stadium lanjut. Sebab, semua hal yang dilakukan oleh perawat harus sesuai dengan standar dan ilmu pada spesialisasi Onkologi.
"Karena dia (pasien) sangat bergantung, kondisinya mulai lemah sehingga semua harus dibantu, dan itu yang membantu pasien adalah perawat," ujarnya.
(Leonardus Selwyn)