Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Menu Sarapan Sehat Dikonsumsi Penderita Diabetes, Tidak Bikin Gula Darah Naik!

Tim Okezone , Jurnalis-Kamis, 27 Juli 2023 |06:00 WIB
5 Menu Sarapan Sehat Dikonsumsi Penderita Diabetes, Tidak Bikin Gula Darah Naik!
Menu sarapan rendah gula (Foto: Timesofindia)
A
A
A

4. Salmon

Salmon

Makan salmon untuk sarapan? Kenapa tidak. Ikan air laut ini menawarkan Omega-3 yang sangat tinggi dan itu baik untuk mengontrol gula darah. Protein yang tinggi di ikan ini pun memaksimalkan fungsi menyehatkan tubuh.

5. Omelet sayur

Masih berkaitan dengan telur, tapi kali ini Anda bisa mencoba menu omelet sayur yang terbukti mampu mengontrol kadar gula darah tidak melonjak tinggi.

Sayur yang direkomendasikan untuk ditambahkan ke omelet adalah wortel, brokoli, bayam, kembang kol, tomat, jamur, ata asparagus. Sayuran hijau ini rendah lemak dan rendah karbohidrat, jadi cocok buat orang dengan gula darah tinggi.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement