Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Selain Jakarta, Kemenkes Sebut Udara 9 Wilayah Kota Ini Tinggi Polusi

Kevi Laras , Jurnalis-Minggu, 11 Juni 2023 |18:00 WIB
Selain Jakarta, Kemenkes Sebut Udara 9 Wilayah Kota Ini Tinggi Polusi
Polusi udara tinggi, (Foto: Freepik)
A
A
A

Menurutnya, usia anak di bawah usia 5 tahun dan setahun memang paling rentan untuk terdampak polusi.

"Polusi udara bisa berpengaruh buruk terhadap kesehatan saluran pernapasan anak. Usia paling rentan di bawah lima tahun terutama di bawah setahun,” kata dr. Denta saat diwawancara baru-baru ini.

Dampak yang ditimbulkan, mulai dari batuk, pilek hingga radang tenggorokan. “ Anak-anak yang terpapar polusi udara cenderung mengalami peningkatan risiko infeksi saluran pernapasan atas dengan gejala seperti pilek, batuk, dan radang tenggorokan," pungkasnya. 

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement