Entah kenapa Tante Atien mengangkat satu tangan dan ditempatkan di telinga. Biar memberi kesan dramatis kali, ya. Tapi, gegara pose itu, dia seperti mau pamer keteknya juga. Ya gak sih?
3. Wajah sendu Tante Atien
Nah, kalau di sini Tante Atien terlihat sendu sekali. Ia memilih memalingkan wajah ke arah bawah, membuat ambience dari foto ini terlihat sendu. Foto seperti ini cocok untuk cover musik galau nih, setuju gak?
(Helmi Ade Saputra)