Mengutip dari situs Dinas Pariwisata Kabupaten Demak, Ngawi berasal dari kata 'Awi' atau bambu. Tanaman bambu sendiri banyak ditemukan di pinggir sungai Bengawan Solo.
Seperti diketahui, ada sebagian aliran sungai Bengawan Solo yang berada di Ngawi.
(Salman Mardira)