Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Viral Tukang Fotokopi Keliling Beneran Ada di Dunia Nyata, Bukan Kaleng-kaleng!

Vivin Lizetha , Jurnalis-Jum'at, 18 November 2022 |19:45 WIB
Viral Tukang Fotokopi Keliling Beneran Ada di Dunia Nyata, Bukan Kaleng-kaleng!
Viral tukang fotokopi keliling beneran ada di dunia nyata. (foto: Tiktok)
A
A
A

Tak sedikit netizen yang salut dengan ide kreatif tersebut. Terlihat dari kolom komentar yang dipenuhi ungkapan rasa takjub dan puja puji pada tukang fotokopi itu.

"Wkwkwk barusan lihat videonya, gila beneran ada," kata @hywun*** takjub tak percaya. 

"Bentar lagi masuk list Culture Shock bule yang lagi liburan di Indonesia," tutur @orenjinem*** setengah menginspirasi.

"HAH ITU NYETIRNYA GIMANA?" tanya @attracit*** penasaran.

"Kirain becanda," ucap @vi_trias*** masih tak percaya dengan video tersebut.

 "Tidak dapat dipercaya," ungkap @biblessum*** yang terang-terang mengakui ketidak percayaannya pada ide kreatif tersebut.

(Vivin Lizetha)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement