Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mau Nonton WSBK Mandalika 2022? Ada Side Event yang Nggak Kalah Seru Lho

Dita Mawanda , Jurnalis-Sabtu, 12 November 2022 |06:32 WIB
Mau Nonton WSBK Mandalika 2022? Ada Side Event yang <i>Nggak</i> Kalah Seru Lho
Paddock Area Sirkuit Internasional Mandalika, Lombok, NTB (Foto: ANTARA/Ahmad Subaidi)
A
A
A

“InJourney berharap dengan berbagai persiapan matang yang sudah dilakukan untuk menyambut WSBK Seri Indonesia tahun 2022, sektor pariwisata nasional dapat terus bangkit dan tumbuh serta berkontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi lokal maupun nasional,” ujarnya, mengutip Antara.

Dirinya berharap, gelaran WSBK di Sirkuit Mandalika tahun ini dapat semakin meningkatkan kepercayaan dunia internasional pada Indonesia akan kemampuannya dalam menggelar event olahraga internasional, serta diharapkan gelaran ini dapat membawa dampak positif pada pertumbuhan ekonomi dan pariwisata di dalam negeri.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement