Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Jenis Kanker yang Paling Banyak di Indonesia, Ini Daftarnya

Asthesia Dhea Cantika , Jurnalis-Jum'at, 21 Oktober 2022 |15:55 WIB
5 Jenis Kanker yang Paling Banyak di Indonesia, Ini Daftarnya
Ilustrasi Jenis Kanker (Foto: Shutterstock)
A
A
A

MENGENAL 5 jenis kanker yang paling banyak di Indonesia. Kanker menjadi salah satu penyakit yang berbahaya dan membutuhkan perhatian lebih.

Menurut laporan Global Burden of Cancer Study (Globocan) dari World Health Organization (WHO), tercatat kematian akibat kanker di Indonesia mencapai 234.511 orang pada 2020. Hal itu menjadi perhatian lebih sebab setiap tahunnya terus bertambah.

Dalam laporan yang sama ada beberapa jenis kanker yang paling banyak penderitanya di Indonesia. Lantas, apa saja jenis kanker yang paling banyak di Indonesia? Untuk mengetahuinya, simak ulasan okezone berikut ini.

Melansir dari laporan Global Burden of Cancer Study (Globocan) terdapat 5 jenis kanker yang paling banyak di Tanah Air, antara lain:

1. Kanker Payudara

Kanker Payudara

Kanker payudara menjadi jenis kanker paling banyak terjadi di Indonesia. Tercatat, jumlah kasus baru penderita kanker payudara mencapai 65.858 orang pada 2020.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement