BACA JUGA : Aneka Macam Lontong Sayur di Indonesia, Mana Kesukaanmu?

Satu porsi lontong sayur Asgar ini dibanderol hanya Rp12 ribu saja per porsinya. Apalagi dengan potongan lontong yang sangat besar. dijamin sarapan Anda puas, nikmat dan kenyang.
Bagi Anda yang penasaran, bisa datang ke Jalan Jati Baru, atau tepatnya persis di depan Stasiun Tanah Abang. Siap-siap Antre, ya.
"Murah woi 12 rebu banyak begitu," kata @buk****.