Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Demi Lihat Indahnya Istana Kota Terlarang, Wisatawan Rela Mendaki Puncak Jingshan di Tengah Hujan Salju

Antara , Jurnalis-Jum'at, 28 Januari 2022 |12:06 WIB
Demi Lihat Indahnya Istana Kota Terlarang, Wisatawan Rela Mendaki Puncak Jingshan di Tengah Hujan Salju
Penampakan Istana Kota Terlarang Diselimuti Salju (dok ANTARA/M Irfan Ilmie)
A
A
A

Bukan hanya Istana Kota Terlarang, wisatawan bisa melihat pemandangan Kota Beijing yang berselimutkan salju dari puncak Jingshan itu. Stupa putih Beihai di atas perbukitan juga bisa terlihat jelas.

Pemandangan indah dan unik itu pun tak bisa dilewatkan sehingga para wisatawan rela menuju puncak di tengah hujan salju dan suhu udara antara minus 4 hingga minus 8 derajat Celcius.

Hujan salju di Beijing ini merupakan yang pertama pada 2022. Wilayah Ibu Kota itu diguyur hujan salju terakhir dengan intensitas tinggi pada 7 November 2021.

(Kurniawati Hasjanah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement