Istri Muhammad Irfan Ratinggang memaparkan beragam harga dari jenis ikan yang ia beli.
"Aku info dikit ya kmaren beli:
Ikan red sniper 70rb/kg
Ikan bawal putih 50rb/kg
Kerang 12rb/kg di pasar kedongan," ujarnya.
Kemudian, kamu cukup membawa ikan yang baru saja dibeli ke tempat jasa masak.
"Trus masak di sebelah2nya, jasa masaknya cuma Rp20 ribuan per Kg dan sudah bisa makan di tempat," paparnya.
(Kurniawati Hasjanah)