Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gaya Hidup Sehat Orang Korea, Rahasia Idol K-Pop Bugar dan Kinclong Nih!

Wilda Fajriah , Jurnalis-Kamis, 15 Juli 2021 |21:00 WIB
Gaya Hidup Sehat Orang Korea, Rahasia Idol K-Pop Bugar dan Kinclong <i>Nih</i>!
Gaya hidup sehat orang Korea (Foto : Freepik)
A
A
A

Enggak minum soda

Mereka tidak minum minuman bersoda. Mereka lebih suka minum teh. Teh yang digemari orang Korea adalah teh tanpa gula. Minum teh tanpa pemanis buatan diyakini memiliki banyak manfaat kesehatan. Ini meningkatkan kebiasaan tidur Anda, membantu pencernaan dan juga bekerja pada sirkulasi darah Anda.

Menyukai seafood

Gaya Hidup Sehat

(Gaya hidup sehat orang Korea, Foto : Culture Trip)

Faktor utama di balik rambut, kulit, dan kesehatan mereka yang luar biasa adalah kecintaan mereka pada makanan laut. Hidangan yang paling umum di sana adalah rumput laut.

Mereka bahkan memiliki keripik rumput laut. Rumput laut kaya akan vitamin dan mineral. Ini juga bertindak sebagai bahan alami yang bisa menggantikan garam.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement