Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fenomena Panic Buying, Dokter: Vitamin Bukan Obat Covid-19

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Jum'at, 02 Juli 2021 |22:37 WIB
Fenomena <i>Panic Buying</i>, Dokter: Vitamin Bukan Obat Covid-19
Ilustrasi vitamin pencegah covid-19. (Foto: Whatwolf/Freepik)
A
A
A

Saat ini kenaikan kasus covid-19 terus meningkat. Menurut laporan pada Jumat 2 Juli 2021, terjadi lonjakan mencapai 25.830 kasus dalam satu hari.

Baca juga: Setelah Divaksin Tak Miliki Gejala, Benarkah Vaksinnya Tak Bekerja? 

Jakarta menjadi daerah tertinggi dengan lebih dari 9 ribu kasus dalam sehari. Oleh karena itu, dr Fajri mengingatkan masyarakat jangan hanya fokus dengan vitamin-vitamin yang disebut bisa menyembuhkan covid-19. Sebab, protokol kesehatan 3M-lah yang menjadi kunci penurunan kasus covid-19.

"Yang terpenting itu adalah pakai masker dan jaga jarak. (Prokes) 3M itu yang paling penting kalau untuk masyarakat. Perlu diingat kalau vitamin itu bukan segalanya dan juga bukan untuk pengobatan," tuntasnya.

(Hantoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement