Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mitos atau Fakta, Ibu Hamil Makan Lele Pancingan Bayi Akan Bibir Sumbing?

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Selasa, 25 Mei 2021 |16:31 WIB
Mitos atau Fakta, Ibu Hamil Makan Lele Pancingan Bayi Akan Bibir Sumbing?
Ilustrasi (Foto : Kiloejournails)
A
A
A

"Sampai saat ini belum ada penyebab pasti bibir sumbing. Ini masalah yang multifaktor, bisa karena genetik, obesitas, ataupun adanya trauma pada ibu saat hamil," terang dr Yantoko.

Baca Juga : Penyebab Bibir Sumbing Masih Misterius, Ribuan Kasus Bermunculan Tiap Tahun

Selain masalah itu, ada juga dugaan penyebab bibir sumbing yaitu kekurangan gizi saat hamil, salah satunya tidak tercukupinya asam folat saat ibu hamil. Asam folat adalah nutrisi yang cukup penting bagi ibu hamil karena itu yang akan menentukan pertumbuhan janin dengan baik.

Kencing manis, sambung dr Yantoko, juga menjadi penyebab bibir sumbing. "Tapi, sampai saat ini belum ada penyebab pasti kenapa bayi bisa mengalami bibir sumbing. Meski begitu, solusi agar bayi tidak bibir sumbing sudah dapat diketahui, salah satunya adalah memastikan ibu dalam kondisi sehat saat hamil dan menjami nutrisi selama hamil tercukupi dengan baik," tambah dr Yantoko.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement