2. Bawa hadiah
Nah, jika kamu sudah tahu kesukaan calon mertuamu maka bawakan hadiah yang disukai si calon mertua. Misalnya calon mertuamu suka kain batik, maka ajaklah calon pasanganmu memilihkan sesuai selera dengan si calon mertua agar dia senang saat menerima hadiah darimu.
3. Mengatur waktu dan tempat
Pilih waktu yang nyaman bagi semua orang untuk bertemu. Usahakan tempat bertemu mudah dijangkau dan ramah. Saat sudah ditetapkan waktu dan tempatnya, pastikan datang tepat waktu atau bahkan lebih awal.
4. Coba melakukan percakapan dengan topik ringan