Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Artis yang Doyan Sepedaan di GBK, Siapa Saja?

Wilda Fajriah , Jurnalis-Minggu, 26 Juli 2020 |03:06 WIB
4 Artis yang Doyan Sepedaan di GBK, Siapa Saja?
Via Vallen. (Foto: Instagram/@viavallen)
A
A
A

BANYAK tempat seru untuk bersepeda di Jakarta, salah satunya adalah Gelora Bung Karno (GBK). Bukan cuma masyarakat awam, banyak juga artis cantik yang memilih sepedaan di GBK.

Pertama ada Cita Citata yang kerap bersepeda ke kawasan GBK untuk berolah raga. Cita Citata juga menggunakan sepeda Brompton yang sedang hits. Sangking cintanya terhadap sepeda yang ia miliki, Cita sampai menamainya. Yaitu, Blacky si teman sehatnya Cita Citata.

Berikutnya ada Pevita mencoba olah raga bersepeda di kawasan GBK. Berbeda dengan tiga artis di atas, Pevita memilih untuk menggunakan sepeda berwarna pink. Ia berpose sambil minum di pinggir jalan. Kece banget, ya!

pevita

Kirana Larasati, artis cantik yang saat ini terjun ke dunia politik sangat menyukai dunia olah raga. Kirana sering mengunggah dirinya sedang bersepeda di kawasan GBK bersama teman-temannya. Di foto ini, Kirana menggunakan sepeda Brompton yang ia namai Sri berwarna merah dan putih dengan style yang dikenakan berwarna hitam. Wah, nama sepedanya lucu banget, ya.

Via Vallen, artis cantik sekaligus penyanyi dangdut asal Jawa Timur ini mengunggah foto dirinya di akun Instagram-nya sedang bersepeda di kawasan GBK pada malam hari. Via Vallen menggunakan sepeda yang sedang trend belakang ini, yaitu sepeda Brompton berwarna biru dengan rambut terurai.

Baca Selengkapnya: Serunya 4 Artis Cantik Sepedaan di GBK, Kamu Pernah Ketemu Enggak?

(Dewi Kurniasari)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement