Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tipe Pria yang Susah Ditolak Perempuan, Kamu Salah Satunya?

Ivankha Yulianto , Jurnalis-Selasa, 12 Mei 2020 |21:00 WIB
5 Tipe Pria yang Susah Ditolak Perempuan, Kamu Salah Satunya?
Pria yang disukai perempuan (Foto: Inst Giulioaprin)
A
A
A

4. Pria yang baik

Banyak perempuan menyukai pria baik. Namun memang pria yang benar-benar baik. Ia suka menolong tanpa pandang bulu kepada siapapun. Bersikap baik hati ini harus tulus. Bukan hanya strategi untuk mendapatkan perempuan. Sebab ketidaktulusan pasti akan terbongkar juga. Bersikap jujur itu lebih baik.

5. Pria berbakat

Sulit untuk menolak seseorang yang memiliki bakat luar biasa, baik itu musik, menggambar, skating, atau apa pun yang dilakukan dengan keahlian tingkat tinggi. Oleh karena itu, para pria fokuslah dengan bakatmu, pasti nanti akan ada perempuan yang diam-diam memperhatikanmu.

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement