
Membuat daftar belanja dalam sepekan membuat bunda lebih gampang mengatur sajian. Membuat daftar belanja dalam sepekan juga dapat menghindari menu masakan yang sama dalam waktu dekat. Tentu jadi tidak akan membosankan.
Makan di Restoran Sekali dalam Sepekan
Rencanakan makan di luar bersama anggota keluarga setidaknya satu kali dalam sepekan. Waktu luang ini bisa jadi kegiatan untuk melepas lelah dan stres dari kesibukan sehari-hari.
(Abu Sahma Pane)