Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Alasan di Balik Fakta Pasien Positif COVID-19 Bisa Kambuh Lagi

Pradita Ananda , Jurnalis-Jum'at, 06 Maret 2020 |21:06 WIB
Alasan di Balik Fakta Pasien Positif COVID-19 Bisa Kambuh Lagi
Ilustrasi. (Shutterstock)
A
A
A

ESKALASI akan karakter virus korona/Coronavirus Disease (COVID-19), hingga saat ini belum bisa terbaca dengan jelas. Salah satu contohnya, merujuk pada masing-masing satu kasus, yang terjadi di China dan Jepang.

Di China dan Jepang, diketahui ada kasus yang mana pasien virus korona/COVID-19 sudah sembuh dan diperbolehkan pulang dari rumah sakit. Namun, tak selang beberapa lama setelah keluar dari rumah sakit.

Pasien tersebut mengalami lagi salah satu gejala terinfeksi, yakni tubuhnya mengalami demam. Setelah melakukan pemeriksaan di rumah sakit, hasil pemeriksaan menunjukkan pasien kembali positif terjangkit virus korona/COVID-19.

covid

Merujuk pada kasus ini, mengapa pasien yang tadinya sudah pulih, lalu bisa kembali terjangkit dan dinyatakan positif? Apakah hal ini karena pengobatan dan perawatan pada pasien yang dilakukan di rumah sakit belum tuntas? Atau, apakah virus korona/COVID-19 ini mengalami mutasi yang tidak bisa dibaca?

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement