Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Heboh Virus Korona, Vaksin di Indonesia Belum Bisa Atasi Pneumonia Wuhan

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Rabu, 22 Januari 2020 |15:15 WIB
Heboh Virus Korona, Vaksin di Indonesia Belum Bisa Atasi Pneumonia Wuhan
Ilustrasi vaksin (Foto: Sheknows)
A
A
A

Lalu Pneumokokus PPSV23 yang akan memberikan proteksi terhadap 23 strain bakteri pneumokokus. Vaksin PPSV3 ditunjukkan kepada kelompok umur yang lebih dewasa. Mereka adalah orang dewasa usia 65 tahun ke atas atau usia 2 – 64 tahun dengan kondisi khusus.

Vaksin ketiga adalah Hib. Vaksin iniakan melindungi seseorang dari bakteri Haemophilus Influenzae type B (Hib) yang merupakan penyebab pneumonia dan radang otak (meningitis). Di Indonesia vaksinasi Hib telah masuk dalam program nasional imunisasi untuk bayi.

Sayangnya ketiga vaksin yang tersedia ini tidak bisa menanggulangi virus korona model baru yang sedang menyerang wilayah Wuhan, China. Pasalnya virus korona yang telah bermutasi itu masuk ke dalam kategori New Emerging Disease (penyakit baru). Bahkan World Health Organization (WHO) baru saja menyelidiki kasus yang telah menjangkit ratusan orang di Wuhan dan sedang mengembangkan vaksin untuk mengatasinya.

(Dinno Baskoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement