Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Mudah dan Cepat Memotong Nanas ala Inul Daratista, Dijamin Langsung Bisa!

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Rabu, 08 Januari 2020 |14:00 WIB
Cara Mudah dan Cepat Memotong Nanas ala Inul Daratista, Dijamin Langsung Bisa!
Tips memotong nanas ala Inul Daratista (Foto : @inul.id/Instagram)
A
A
A

Tidak hanya itu, celetukan lain yang menarik adalah pernyataan Inul tentang kemampuannya memasak. "Kita kalau nanti nggak laku jadi penyanyi, kita mau jadi chef. Chef dadakan," jawabnya menyikapi pertanyaan Irfan Hakim yang takjub melihat kemampuan memasak Inul.

Inul Daratista

Dibagikan 12 jam setelah berita ini dimuat di Okezone, video Inul tersebut sudah disaksikan lebih dari 588 ribu kali. Ratusan komentar pun masuk membahas kemampuan Inul memotong nanas.

So, apakah Anda ingin mencoba trik Inul Daratista memotong nanas ini juga di rumah? Kalau berhasil, nggak ada salahnya membagikan fotonya di media sosial. Selamat mencoba!

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement