Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Serunya Liburan Akhir Tahun ala Keluarga AHY di Negri Paman Sam

Ibrahim Al Kholil , Jurnalis-Minggu, 29 Desember 2019 |01:02 WIB
 Serunya Liburan Akhir Tahun ala Keluarga AHY di Negri Paman Sam
AHY dan Keluarga. (Foto: Instagram)
A
A
A

Pada postingan selanjutnya, kakak dari Edhie Baskoro Yudhoyono ini memposting sebuah video dimana ia dan keluarganya sedang mempersiapkan makan setelah terbangun di tengah malam karena efek dari jet lag.

Dalam video tersebut terlihat sang istri, Annisa Pohan sedang memasak dan anak mereka Almira Tunggadewi Yudhoyono sedang membersihkan meja makan. Di postingannya ini AHY menuliskan caption, “Masih jet lag, kebangun jam 2 pagi.”

Amerika yang memiliki empat iklim, sedang berada dalam musim salju. Hal itu juga tidak ketinggalan diabadikan oleh pria yang lahir di Bandung, Jawa Barat ini.

Dalam postingannya tersebut ia memposting sebuah video dimana terlihat dirinya dan keluarganya sedang berjalan bersama sambil menikmati salju.

Pada video tersebut sang istri Annisa Pohan mengatakan, “Hallo, mau jalan kaki di salju-salju. Pokoknya ngelakuin apa yang ga pernah dilakuin di Jakarta.”

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement