Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pelajar Era 4.0 Lebih Sering Alami Depresi, Ini Penyebabnya

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Jum'at, 22 November 2019 |20:02 WIB
Pelajar Era 4.0 Lebih Sering Alami Depresi, Ini Penyebabnya
Ilustrasi (Foto: Helpguide)
A
A
A

Indonesia memiliki prevalensi diagnosis depresi sebesar 6,1 persen, mirisnya sebanyak 91 persen penderita tidak diobati karena berbagai macam alasan. Kabarnya tingkat depresi tertinggi di Indonesia dialami oleh para pelajar.

 Anak-anak di kereta

Hal tersebut diungkapkan oleh Direktur Rumah Sakit Sanatorium Dharmawangsa, dr. Richard Budiman, Sp.KJ(K). Menurutnya kasus depresi pada anak sudah sangat sering terjadi. Mirisnya pengidap depresi tersebut dialami oleh anak di usia pelajar.

“Depresi pada anak banyak sekali terjadi. Hal ini timbul karena tuntutan zaman yang mengharuskan mereka belajar secara terus-menerus. Akibatnya mereka harus mengorbankan masa kecilnya,” terang dr. Richard, saat ditemui Okezone di kawasan Jakarta Pusat, Jumat (22/11/2019).

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement