Berkumpul bersama teman
Terakhir di foto ini keduanya memang tidak pergi berdua saja. Ada pula sejumlah teman yang mengelilinginya. Meski begitu Chef Renatta dan kekasihnya tetap tampil kompak. Keduanya sama-sama mengenakan outer berwarna hitam. Serasi ya.
(Martin Bagya Kertiyasa)