Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Doyan Ngopi, Raline Shah Bikin Kedai Kopi Sendiri

Pradita Ananda , Jurnalis-Kamis, 12 September 2019 |19:29 WIB
Doyan Ngopi, Raline Shah Bikin Kedai Kopi Sendiri
Raline Shah doyan ngopi (Foto: Instagram)
A
A
A

Menariknya, kopi yang dihadirkan oleh salah satu sahabat karib Seungri mantan personel BigBang ini dipadukan bukan dengan susu sapi biasa. Namun dengan susu gandum, sebagai pilihan yang lebih sehat tanpa mengeyampingkan kualitas.

Raline Shah

“ Kita pakai Oatly, produk susu gandum berkualitas tinggi sebagai pengganti susu sapi untuk racikan kopi kami. Sebagai pribadi yang memang peduli tentang gaya hidup sehat, saya ingin memperkenalkan produk ramah vegan atau vegan friendly. Jadi buat kopi yang berkualitas tapi harganya terjangkau,” pungkas Raline.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement