Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cerita Rahmi Tinggalkan Karier 10 Tahun di Bidang Swasta untuk Jadi PNS

Tiara Putri , Jurnalis-Rabu, 28 Agustus 2019 |23:01 WIB
Cerita Rahmi Tinggalkan Karier 10 Tahun di Bidang Swasta untuk Jadi PNS
Rahmi Nuraini (Foto: Dok. pribadi)
A
A
A

“Dua bulan terakhir CPNS yang terpilih melalui seleksi, dileskan IELTS secara gratis dan bisa mengikuti tes. Apabila hasilnya baik, maka bisa mengikuti seleksi LPDP untuk kuliah lagi. Harapannya saya bisa lolos,” ujar Rahmi.

 Perempuan PNS

Belum lama ini, dirinya juga mengikuti Presidential Lecture 2019. Dalam program itu PNS ditantang untuk menjadi PNS Masa Kini yang terus meningkatkan kemampuan diri, menguasai teknologi, melek digital, dan terus berinovasi. Meskipun masih beradaptasi, Rahmi tetap semangat untuk program tersebut guna mengembangkan diri.

“Masalah dan tantangan yang dihadapi masing-masing orang boleh sama, tapi cara kita menghadapinyalah yang membedakan kita dengan yang lainnya. Kita juga harus bekerja dengan visi agar tidak mudah terbawa arus dan meningkatkan skill. Nasib kita ke depan akan ditentukan oleh apa yang kita lakukan sekarang,” pungkas Rahmi.

(Utami Evi Riyani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement