Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tanpa Rekayasa, Foto-Foto Keren Ini Berhasil Menipu Mata

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Senin, 29 Juli 2019 |17:31 WIB
Tanpa Rekayasa, Foto-Foto Keren Ini Berhasil Menipu Mata
Ilustrasi Fotografi. (Foto: Huffpost)
A
A
A

Lampu dan sunset

Dalam foto ini kita melihat seakan-akan lampu yang hanya dipegang seseorang dapat menyala.

Apakah mungkin lampu bisa menyala tanpa adanya listrik ? Dalam foto ini kita melihat seakan-akan lampu yang hanya dipegang seseorang dapat menyala. Namun tidak seperti itu jika kita melihatnya dengan meningkatkan fokus.

Memegang matahari

Dalam foto ini terlihat seorang pria yang sedang mengangkat matahari yang hendak terbenam

Dalam foto ini terlihat seorang pria yang sedang mengangkat matahari yang hendak terbenam. Namun foto tersebut hanyalah momen yang pas ketika di ambil.

Awan dalam botol

Akan tetapi itu hanyalah sebuah botol yang berisi kapas yang disandingkan dengan awan.

Foto yang satu ini terlihat sangat unik, karena dalam foto tersebut seakan - akan awan keluar dari dalam botol yang di pegang oleh seseorang. Akan tetapi itu hanyalah sebuah botol yang berisi kapas yang disandingkan dengan awan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement