Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Aneka Diskon Makanan yang Bisa Dinikmati di Hari Buruh, Langsung Serbu!

Pradita Ananda , Jurnalis-Rabu, 01 Mei 2019 |11:24 WIB
Aneka Diskon Makanan yang Bisa Dinikmati di Hari Buruh, Langsung Serbu!
Diskon makanan di Hari Buruh (Foto: @giladiskonn/Instagram)
A
A
A

3. Dunkin Donuts

Tak ingin makanan berat, dan hanya ingin camilan yang manis-manis? Bisa mampir hari ini ke gerai Dunkin Donuts yang tak tanggung-tanggung, menyediakan promo “Beli 9 Gratis 9”! Pembeli bisa menikmati promo ini dengan menggunakan kupon LINE.

Dengan catatan telah memiliki lini pertemanan dengan akun LINE Gila Diskon, sehingga bisa mendapatkan kupon setiap hari selama periode promo dam bisa dipakai setiap hari menggunakan kupon yang baru setiap harinya.

Promo Hari Buruh

Periode diskon “Beli 9 Gratis 9” donat ini digelar cukup panjang, mulai dari 1 hingga 4 Mei 2019 dan berlaku disemua gerai dan pilihan donat (kecuali donat fancy atau keju).

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement