Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sudah Legal, Negara Ini Bakal Jadi Produsen Ganja Terbesar di Dunia

Yosua Tobing , Jurnalis-Kamis, 27 Desember 2018 |20:01 WIB
Sudah Legal, Negara Ini Bakal Jadi Produsen Ganja Terbesar di Dunia
Negara ini dilegalkan menjadi produsen ganja terbesar di dunia (Foto: Buzzfeed)
A
A
A

BANYAK kasus penyalahgunaan narkoba di dunia ini, khususnya jenis ganja. Ganja terbilang barang yang mudah ditemukan karena untuk memproduksinya yang terbilang cukup mudah. Ganja juga tumbuhan budidaya penghasil serat, namun dikenal juga sebagai obat psikotropika karena adanya kandungan zat tetrahidrokanabinol yang membuat pemakainya mengalami rasa senang berkepanjangan.

Namun, tidak hanya memiliki efek buruk, beberapa tahun belakangan ini, ganja juga cukup memiliki peranan positif untuk kebutuhan medis. Dari situ, tingkat permintaan pun meningkat, sehingga produsen harus mau tidak mau harus meningkatkan produksi ganja. Namun, apakah Anda tahu ada juga negara yang sudah legal memproduksi ganja?

 BACA JUGA:

Viral Bocah Gagal Jadi Mermaid, Dikira Ikan hingga Mau Dimakan Kucing

Ternyata Kanada adalah Negara yang sudah legal memproduksi ganja dan disebut-sebut paling berpotensi paling terbesar pengedar ganja terbesar di dunia. Kanada memiliki perushaan yang dibawah naungannya yang terbilang menjadi raksasa ganja, keduanya adalah Tilray dan Tweed. Dilansir Okezone dari Buzz Feed, Kamis (27/12/2018).

 

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement