Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lezatnya Sate Bumbu Dendeng & Ayam Pop untuk Menu Akhir Pekan

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Jum'at, 23 Maret 2018 |20:15 WIB
Lezatnya Sate Bumbu Dendeng & Ayam Pop untuk Menu Akhir Pekan
Ayam pop menu spesial akhir pekan (Foto:Ilustrasi/Ist)
A
A
A

Sate Bumbu Dendeng

Bahan

300 g daging sapi, bersihkan, potong dadu

1 sdm margarin untuk olesan

tusuk satai secukupnya

 BACA JUGA:

Bau Peapi yang Gurih dan Sedap, Hidangan Berkuah Khas Pasangkayu yang Wajib Dicoba!

Bumbu halus

1 ½ sdt ketumbar, sangrai

¼ sdt jinten

3 butir kemiri, sangrai

3 butir bawang merah

2 siung bawang putih

1 ruas lengkuas

1 batang serai, ambil bagian putihnya

1 ruas jahe

1 ruas kunyit

Bumbu tambahan lain

½ sdt merica bubuk

2 sdm air asam jawa

3 sdm kecap manis

1 sdm gula merah

1 sdt garam

Cara membuat

1. Rendam daging sapi ke dalam bumbu halus dan bumbu tambahan lain selama 30 menit di kulkas (semalam lebih baik);

2. Tusuk 5-6 potongan daging dengan menggunakan tusuk satai, bakar di atas panggangan atau bara api. Oleskan margarin pada daging sewaktu-waktu, lalu panggang daging hingga warnanya kecoklatan dan kering. Angkat dan hidangkan.

(Santi Andriani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement