Tidak banyak yang tahu bahwa condiments atau biasa disebut saos cocolan sebetulnya tidak awet terlalu lama. Ini artinya saus cocolan bukanlah kandidat ideal produk bahan makanan yang dibeli dalam jumlah banyak. Seperti misalnya saus tomat, yang hanya tahan sekitar satu tahun, jika Anda bukan pemakan saus tomat yang intens atau memiliki beberapa anak kecil di rumah, maka membeli saus-saus dalam jumlah besar akan terasa sia-sia.
BACA JUGA:
4. Kopi :
Kopi yang dimaksud di sini ialah yang sudah berbentuk bubuk, Reader's Digest melaporkan bahwa bubuk kopi pada dasarnya akan mulai hilang aroma dan cita rasanya dalam kurun waktu penyimpanan tiga hingga lima bulan lewat dari tanggal penjualan. Bubuk kopi yang tidak lagi fresh, tentu bukanlah produk yang ideal untuk dibuang menjadi secangkir minuman kopi di pagi hari Anda bukan?