Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Persiapan Travelling Miss Indonesia

Nadia Andryani , Jurnalis-Kamis, 18 Februari 2016 |12:00 WIB
Persiapan <i>Travelling</i> Miss Indonesia
Persiapan travelling Miss Indonesia 2015 (Foto: Okezone)
A
A
A

SEBELUM liburan hendaknya Travelers mempersiapkan apa yang dibutuhkan baik di perjalanan maupun berwisata.

Ini dilakukan tentunya agar wisata menjadi lebih menyenangkan dan sesuai dengan sesuai dengan rencana yang diharapkan.

Sayangnya, terkadang Travelers suka lupa ataupun mengabaikan hal-hal yang justru dianggap penting saat berwisata.

Maria Harfanti, Miss Indonesia menuturkan bahwa persiapan traveling sebelum berwisata merupakan suatu hal yang penting.

Wanita cantik ini menjelaskan bahwa dengan persiapan yang matang perjalanan traveling pun akan menjadi lebih seru dan menyenangkan.

“Sebelum traveling hendaknya kita persiapan dulu, apa saja yang nantinya mau dibawa. Dengan ini perjalanan dan liburan jadi seru dan lebih enjoy,” ujarnya dalam wawancara di Gedung HighEnd, Rabu (17/2/2015).

Maria Harfanti menambahkan bahwa peta sangat penting baginya. Peta yang dimaksudkan ialah sebuah handphone yang dapat memberikan menjadi penunujuk arah dan jalur bila nantinya tersesat.

“Peta itu penting banget,kalo dulu peta kan kertas, kalau sekarang peta itu handphone. Tanpa handphone kita bisa tahu inti tempat wisata yang mau dikunjungi, tanpa handphone bisa-bisa kita tersesat,” tukasnya.

(Johan Sompotan)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement