JAKARTA - Liburan merupakan momen penting untuk melepas penat, menikmati waktu berkualitas bersama keluarga atau teman, sekaligus menjelajahi pengalaman baru.
Agar perjalanan terasa nyaman dan menyenangkan, pemilihan akomodasi yang tepat menjadi hal krusial. Mister Aladin hadir sebagai solusi cerdas, memudahkan Anda menemukan hotel dengan fasilitas lengkap, lokasi strategis, dan harga bersahabat.
Menariknya, kini pengguna IM3 dapat memanfaatkan promo spesial dari Mister Aladin berupa voucher hotel hingga Rp50.000. Dengan langkah mudah melalui aplikasi myIM3, Anda bisa menukarkan IMPoin untuk mendapatkan diskon menarik ini.
Berikut caranya:
1.Unduh aplikasi myIM3 dari Play Store atau App Store, lalu instal di ponsel Anda,
2.Login menggunakan nomor Indosat yang aktif di aplikasi myIM3,