Pelesiran ke Italia Nagita Slavina Pakai Blazer Seharga Mobil, Netizen: Sesak Napas!

Annastasya Rizqa, Jurnalis
Jum'at 26 Januari 2024 10:00 WIB
Outfit mewah Nagita Slavina, (Foto: Instagram @raffinagita1717)
Share :

Outfit seri Tweed Blazer ini memiliki nuansa mewah nan glamor dengan sentuhan pattern berwarna silver di setiap sisinya, bermodel klasik namun memberikan kesan elegan dan berwibawa bagi si pemakai.

Outer ini juga terlihat simple namun elegan dengan nuansa hitam dan silver yang memberi kesan mewah serta elegan.

Tak tanggung-tanggung, harga blazer keluaran Chanel ini pun memiliki harga yang fantastis. Blazer ini dibanderol seharga 1 unit mobil yakni mencapai USD 8450 atau mencapai sekira Rp133,5 juta.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya