Quotes Legendaris Benyamin Sueb, Sering Relate Sehari-hari

Endang Oktaviyanti, Jurnalis
Selasa 24 Oktober 2023 21:05 WIB
Benyamin Sueb. (Foto: Instagram @benyamin.sueb)
Share :

QUOTES legendari Benyamin Sueb sering kali ditemukan dalam media sosial. Tak jarang pula quotes tersebut relate atau dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari.

H. Benyamin Sueb adalah aktor, pelawak, sutradara dan penyanyi Indonesia. Benyamin menghasilkan lebih dari 75 album musik dan 53 judul film. Gayanya yang santai dengan kata-kata yang apa adanya sering membuat para penggemar tertawa.

Bahkan, setiap kalimat yang terlontar, beberapa di antaranya ada yang dijadikan quotes yang relate dengan sehari-haru.

Berikut beberapa quotes legendari Benyaim Sueb yang sering kita dengan, dikutip dari berbagai sumber pada Selasa (24/10/2023).

1. "Kalau tidak ada larangan Bung Karno, saya barangkali tidak akan pernah menjadi penyanyi lagu-lagu Betawi.”

Sejak 1957, pada usia 18 tahun, Benyamin Sueb bergabung dengan Melody Boys bersama Rahmat Kartolo dan lainnya. Dia menempati posisi penyanyi latar dan bongo di grup band yang biasa ngider dari satu klub ke pentas lainnya. Lagu yang mereka bawakan biasanya lagu-lagu Barat untuk mengiringi dansa dengan irama jazz atau blues.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya