Perawat Spesialis Onkologi di Indonesia Masih Kurang, Ini Penyebabnya

Giffar Rivana, Jurnalis
Jum'at 11 Agustus 2023 20:00 WIB
Perawat spesialis onkologi di Indonesia masih kurang. (Foto: Freepik.com)
Share :

Dokter Kemala menjelaskan peran perawat sangat penting bagi pasien kanker yang sudah masuk dalam stadium lanjut. Sebab, semua hal yang dilakukan oleh perawat harus sesuai dengan standar dan ilmu pada spesialisasi Onkologi.

"Karena dia (pasien) sangat bergantung, kondisinya mulai lemah sehingga semua harus dibantu, dan itu yang membantu pasien adalah perawat," ujarnya.

(Leonardus Selwyn)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya