4. Pose pegang rambut
Dalam potret terakhir, Agatha tampak berpose sambil memegang rambut bagian atasnya. Salah satu tangannya lantas terangkat dan membuat bagian ketiak mulusnya tampak jelas terekspos. Ditambah dengan ekspresi fierce yang membuat penampilannya kian ‘stunning’!
Penampilannya panen pujian
Penampilan baru Agatha Chelsea dengan rambut panjang layer curly inipun panen pujian dari netizen. Netizen menyebut Chelsea cantik bak boneka hidup hingga bidadari. Bahkan, sampai ada yang sampai tak bisa tidur selalu terbayang kecantikan Chelsea.
"Chelsea cantik banget," puji @cinz***
"Rambut panjangnya sangattt indah n sehat," ujar @agus***
"Ya ini nih, bisa bikin gak tidur," kata @rendra***
"Kecantikan yg sulit diungkapkan hanya dgn kata2 saja," tutur @ridho***
"Boneka hidup," kata @fino
"Ini mah bidadari beneran," ujar @hijaz***
(Helmi Ade Saputra)