PRAMUGARI diharuskan selalu tampil rapi dan menarik dalam bertugas. Dengan paras cantik yang dimilikinya, banyak orang yang menyematkan julukan kepada mereka sebagai ‘bidadari angkasa’.
Selain cantik, awak kabin juga harus bersikap ramah terhadap penumpang. Senyuman yang tidak pernah luntur, membuat banyak penumpang mengidolakan mereka, bahkan sampai mengikuti akun sosial media mereka.
Salah satunya adalah Safa Aguel. Pramugari cantik yang bertugas di maskapai Emirates ini rajin membagikan potret kesehariannya dengan outfit yang selalu stylish di akun Instagramnya @safa.aguel.
Berikut 4 potret cantik pramugari Safa Aguel yang dilansir dari akun Instagram pribadinya;
Potret seksi di Dubai
Berkunjung ke Dubai Marina, pramugari cantik asal Tunisia ini tidak lupa mengabadikan momen dengan berfoto di balkon. Mengenakan spaghetti dress berwarna salmon membuat pramugari Safa terlihat seksi dengan bagian dada yang terbuka.
Belahan dadanya pun terlihat jelas dibalik rantai tasnya yang berwarna gold.
Dengan rambut yang digerai dan dibuat sedikit berantakan, pramugari Safa berfoto dengan latar gedung-gedung di Marina Walk. Salah satu tangannya diangkat hingga menyentuh rambutnya.
“Saya menyukai diri saya yang sekarang, tapi saya lebih suka diri saya di masa depan,” tulisnya di keterangan.
Jangan lupakan juga riasan sederhana dan senyumnya yang sedikit ‘nakal’.
“My Princess,” tulis akun @aguel*** dengan tambahan emoji love.
“Saya menyukainya,” komentar akun @mimist***.
Potret imut menikmati pasta
Kali ini pramugari Safa berfoto di restoran dengan mangkok hitam berisi pasta di depannya. Mengenakan kaos rib berwarna flamingo, dengan pulasan lipstik berwarna ruby, membuat pramugari Safa terlihat sangat girly dan imut.
Rambut brunette yang digerai, tatapan sayu, serta kulit putih mulusnya, membuat siapa pun yang melihatnya terkesima.