Korean Steamed Eggs ala Jesselyn Lauwreen, Intip Resepnya di Sini!

Tim Okezone, Jurnalis
Minggu 30 Oktober 2022 09:50 WIB
Resep Korean steamed egg ala Jesselyn Lauwreen. (foto: Istimewa)
Share :

Cara Membuat:

1. Potong dadu kecil-kecil wortel, iris daun bawang, lalu letakkan dalam satu wadah.

2. Kocok 2 butir telur, kemudian saring.

3. Berikan saus tiram dan minyak wijen. Aduk hingga tercampur rata.

4. Rebus potongan wortel dan irisan daun bawang hingga air mendidih.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya