Jika Pesawat Disambar Petir di Udara, Apakah Bisa Melanjutkan Penerbangan?

Anisa Suci Maharani, Jurnalis
Jum'at 28 Januari 2022 10:30 WIB
Ilustrasi pesawat (Getty Images via The Sun)
Share :

Meskipun fakta tersebut terdengar menakutkan, pesawat memang dirancang untuk siap menerima sambaran petir. Administrasi Penerbangan Federal (FAA) memperkirakan bahwa sebuah pesawat disambar petir setahun sekali.

Biasanya, ketika petir mengenai pesawat, ia mengenai hidung atau sayap. Muatan kemudian bergerak melalui badan pesawat sebelum meninggalkan bagian ekor.

 

Biasanya tidak merusak pesawat, dan penerbangan akan berlanjut tanpa masalah. Faktanya, pemandangan pesawat yang disambar petir bisa lebih menakutkan bagi orang-orang di darat daripada penumpangnya.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya